Jika kamu salah satu orang yang suka mendengarkan Podcast, maka pasti tahu atau paling tidak pernah mendengar platform Pocket Cast, platform yang banyak dijadikan tempat untuk mendengarkan beragam Podcast.
Melalui pembaruan terbaru yang mereka berikan untuk pengguna setia, Pocket Cast kini telah menghadirkan fitur transkip kata sehingga ketika kamu sedang melihatnya kamu bisa membaca setiap kalimat.
“Sebelumnya kan sudah ada?” betul, sebelumnya memang Pocket Cast telah memberikannya akan tetapi ditambahkan secara manual dengan menggunakan Podcasting 2.1
Berbeda dengan Google melalui YouTube yang bisa menambahkan transkip secara otomatis karena sudah punya Auto Generated, kini di Pocket Cast dihadirkan fitur serupa.
Dalam laman resminya, Pocket Cast akan menambahkan fitur ini untuk memberikan kelengkapan yang lebih baik di platform mereka.
“Podcasters have to manually add their own transcripts, with Pocket Casts not going the Apple or YouTube (Music) route of automatic generation. Transcript support in Pocket Casts is based on the Podcasting 2.0 Transcript tag.
On supported shows, there will be an active/tappable Transcript button in the bottom Now Playing toolbar, which you can customize and move into the overflow menu.
This takes you to a fullscreen UI with playback controls and a scrubber at the bottom, as well as search in the top-right corner. There is no auto-scroll or live tracking, so you have to manually follow along. As such, this is most useful after hearing something and wanting the text of it.” Mengutip dari 9to5Google.
Fitur lainnya yang diberikan kepada Pocket Cast ialah akses Sharing yang lebih keren, d mana kini bisa membagikan laman dengan lebih presisi.
Apa maksudnya? Di Pocket Cast kamu bisa memilih durasi tertentu di siaran Podcast kemudian memotongnya dan membagikannya ke berbagai macam platform.
“the Share menu in Now Playing now has a “Clip” option alongside link-based timestamp sharing. The editor presents a timeline to select the desired portion, with the start time and duration provided.
There are three options for the cover art design of the video clip, and the ability to download an audio file. Once done, you select whether you want to share that file directly to a social app or save to your device.”
Eitss, akan tetapi fitur ini tidak bisa digunakan untuk pengguna reguler, di mana hanya diberikan untuk pengguna Plus atau berlangganan.
Hudalil Mustakim, lebih akrab dipanggil Alil. Saya seorang Content Writer yang cukup lama bergelut dalam bidang ini, saya menyukai hal baru khususnya dalam menulis berbagai macam gaya penulisan artikel yang bervariasi.